PENYERAHAN SURAT KEPUTUSAN SEKRETARIS KPU KABUPATEN KONAWE SERTA PENANDATANGANAN SURAT PERJANJIAN KERJA TENAGA PENDUKUNG SEKRETARIAT PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN (PPK)
Unaaha (16/03/2023)_Bertempat di Aula KPU Kabupaten Konawe, Sekretaris KPU Kabupaten Konawe Noorchayaty Ningsih menyerahkan Surat Keputusan Sekretaris KPU Kabupaten Konawe tentang Pengangkatan Tenaga Pendukung Sekretariat Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) serta Penandatanganan Surat Perjanjian Kerja kepada 56 Tenaga Pendukung yang berasal dari 28 Kecamatan Se-Kabupaten Konawe
#KPUMelayani
#PemiluSerentak2024
Bagikan:
Telah dilihat 1,443 kali